Jumat, 21 Oktober 2016

RUMAH TAHFIDZ PANTI

Rumah Tahfidz Al Islam merupakan salah satu impian dari pengurus panti Putra Islam dalam mengembangkan syiar dakwahnya. Melalui kegiatan pendidikan Madin, TK, MI, dan akan ditambah Rumah Tahfidz. Rumah ini akan digunakan alumni panti yang ingin melanjutkan kuliah serta mengabdi di panti. Yang lebih diperuntukan bagi anak yang menghafal Alquran. Semoga tahap akhir selesai dan rumah ini bisa digunakan.

0 komentar:

Posting Komentar